Tidak hanya
mereka yang sudah dewasa tetapi juga yang masih berusia dini. Ya, Anda yang
masih muda malah sebaiknya belajar untuk tahu cara menghasilkan uang.
Menghasilkan uang sebenarnya tidak sulit kok, bahkan kadang tanpa kita sadari
kita sudah belajar caranya.
Yang pasti seperti
yang sudah disinggung, menghasilkan uang tidak begitu sulit. Untuk itu, mari
kita lupakan beberapa mitos berikut ini:
- Harus punya modal tidak selalu berlaku dalam semua usaha. Memang ada beberapa usaha yang butuh modal namun tidak mesti. Intinya Anda punya ide kreatif, bahkan tanpa modal saja pun Anda bisa menghasilkan uang. Yang paling penting ketika ingin menghasilkan uang adalah USAHA!
- Takut gagal. Anda tidak akan pernah gagal jika Anda tidak mencoba, begitu juga sebaliknya. Jadi, Anda inginkan pilihan yang mana? Anda bahkan sudah gagal apabila tidak mencoba karena Anda hanya dihadapkan dengan satu pilihan saja.
- MALU. Ini nih salah satu kesulitan seseorang ketika ingin menghasilkan uang. Tidak dipungkiri tidak semua orang mendapatkan keberuntungan bekerja nyaman. Tapi, coba tanya lagi apa yang menjadi tujuan Anda? Uang, bukan? Nah, tidak perlu malu apapun pekerjaan Anda yang penting halal. Toh yang merasakan uang tersebut adalah diri Anda kan?
Cara
Menghasilkan Uang
Setidaknya
ada 2 garis besar cara menghasilkan uang, yakni sebagai berikut:
1. Employee
atau bekerja pada orang lain
Cara menghasilkan uang yang cukup mudah adalah dengan menjadi seorang karyawan yang bekerja pada orang lain. Anda bisa melamar ke tempat kerja yang membutuhkan tenaga kerja yang sesuai dengan apa keahlian dan kemampuan Anda. Tidak perlu gengsi apapun pekerjaan yang Anda peroleh. Apalagi sekarang mencari pekerjaan sulit. Jadi, bersyukurlah ketika ada yang mau memperkerjakan Anda.
Cara menghasilkan uang yang cukup mudah adalah dengan menjadi seorang karyawan yang bekerja pada orang lain. Anda bisa melamar ke tempat kerja yang membutuhkan tenaga kerja yang sesuai dengan apa keahlian dan kemampuan Anda. Tidak perlu gengsi apapun pekerjaan yang Anda peroleh. Apalagi sekarang mencari pekerjaan sulit. Jadi, bersyukurlah ketika ada yang mau memperkerjakan Anda.
Untuk
kategori ini sendiri biasanya kita memang akan terikat dengan tempat kerja
kita. Kita juga akan punya jam kerja yang harus dipatuhi.
2.
Self-employee atau bekerja sendiri
Bekerja sendiri pun bisa menghasilkan uang ke dalam kantong. Sekarang memang sedang maraknya menjadi wirausaha. Anda pun dapat mencobanya apalagi bekerja sendiri biasanya yang menentukan waktunya ya adalah diri sendiri. Ada banyak hal yang bisa Anda lakukan. Coba perhatikan kedua poin berikut ini:
Bekerja sendiri pun bisa menghasilkan uang ke dalam kantong. Sekarang memang sedang maraknya menjadi wirausaha. Anda pun dapat mencobanya apalagi bekerja sendiri biasanya yang menentukan waktunya ya adalah diri sendiri. Ada banyak hal yang bisa Anda lakukan. Coba perhatikan kedua poin berikut ini:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar